Postingan

Manajemen Sistem Komputer

Gambar
 Manajemen Sistem Komputer Proses manajemen pasti membutuhkan informasi yang terkait dengan data-data yang akan dijadikan sebagai basis penentuan sistem manajemen yang akan digunakan. Ini yang diistilahkan dengan sistem informasi manajemen yang disingkat SIM. Pertanyaannya adalah apa pengertian sistem informasi manajemen atau SIM tersebut Dengan adanya sistem teknologi digital seperti saat ini maka segala macam dinamika akan terintegrasi secara sempurna dan sistematis dengan sebuah alat teknologi seperti komputer. Dengan konsep ini sejatinya sistem informasi yang sudah terintegrasi tersebut tentu memiliki kelebihan dibandingkan sistem informasi jenis yang lain. referensi https://youtu.be/zJzb55r3kiE?si=cwLxbM38fjj5b1gn

Alat Output Komputer

Gambar
 Alat Output  Proyektor Proyektor adalah perangkat yang digunakan untuk mengambil gambar yang dihasilkan oleh komputer atau pemutar Blu-ray. Gambar tersebut kemudian ditampilkan pada permukaan datar di depannya, seperti layar atau dinding. Printer Printer merupakan perangkat keras yang berfungsi untuk mengambil data elektronik yang tersimpan dalam komputer atau perangkat lain dan menghasilkan salinan data tersebut. Salinan data bisa berupa teks, gambar, maupun foto yang dicetak di atas kertas yang diselipkan pada wadah yang sudah disediakan. Printer memiliki beberapa tipe, tapi yang paling umum digunakan untuk komputer adalah tipe Laser dan InkJet.

Alat Input Komputer

Gambar
Alat Input Komputer  Perangkat Input Komputer  Fungsi Komputer adalah menerima , mengolah ,dan menghasilkan  keluaran Data,berbentuk informasi baik berupa teks,audio,gambar,maupun video. Sistem Komputer terdiri atas perangkat keras ( hardware) ,perangkat lunak ( software) dan pengguna yang dibeddakan berdasarkan fungsinya.Perangkat keras pada komputer dikatagorikan lagi menjadi prosesor,memori,perangkat penyimpanan sekunder,dan input serta output. Perangkat Input langsung adalah perangkat digunakan untuk memasukkan data secara langsung ke sistem komputer tanpa diterjemahkan oleh operator.